Bahu Jalan G Raya Karang Anyar Diaspal

Senin, 12 November 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 3102

 Rusak, Bahu Jalan di Jalan G Raya Dilakukan Pengaspalan

(Foto: Suparni)

Satuan Petugas (Satgas) Bina Marga Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat hari ini melakukan pengaspalan bahu Jalan G Raya, Karang Anyar.

Pengaspalan mencapai 240 meter di sisi kiri jalan saluran

Kasatpel Bina Marga Kecamatan Sawah Besar, Herry mengatakan, pengaspalan dan pemadatan jalan dilakukan lantaran bahu jalan di lokasi berkondisi rusak.

"Pengaspalan mencapai 240 meter di sisi kiri jalan saluran agar bisa dilintasi kendaraan berat," ujarnya, Senin (12/11).

Menurutnya, pengaspalan jalan ini hanya bersifat sementara untuk mobilitas alat berat yang sedang menangani proyek revitalisasi Rusun Karang Anyar. Kawasan tersebut nantinya akan dibetonisasi setelah pembangunan rusun rampung.

"Sudah tiga hari kita kerjakan dengan alat berat. Kita prediksi dua hari lagi selesai," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Jalan Lingkungan di Lubang Buaya Diaspal Hotmix

Jalan Lingkungan di RW 01 Lubang Buaya Diperbaiki

Jumat, 21 September 2018 4071

Jalan Menuju Jembatan Gantung Srengseng Sawah Akan Diaspal

Jalan Menuju Jembatan Gantung Srengseng Sawah akan Diaspal

Rabu, 08 Agustus 2018 3567

Perbaikan Jalan di Pulau Tidung Sudah 30 Persen

Perbaikan Jalan di Pulau Tidung Capai 30 Persen

Senin, 22 Oktober 2018 2422

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308218

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik