Sudin KPKP Kepulauan Seribu Salurkan Bantuan Benih Ikan Kerapu

Senin, 15 Oktober 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2875

Sudin KPKP Kepulauan Seribu Salurkan Bantuan Benih Ikan Kerapu

(Foto: Rudi Hermawan)

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Kepulauan Seribu kembali memberikan bantuan benih ikan kerapu kepada kelompok pembudidaya Kerambah Jaring Apung (KJA). Selain itu ada delapan dermaga rumah apung juga yang kali ini mendapatkan bantuan benih kerapu tersebut.

Ada 55 ribu ekor benih untuk 101 KJA dan delapan dermaga rumah apung

"Ada 55 ribu ekor benih untuk 101 KJA dan delapan dermaga rumah apung," kata Zaenab Biki, Kasi Kelautan dan Perikanan Sudin KPKP Kepulauan Seribu, Senin (15/10).

Ia menjelaskan, pemberian bibit ikan kerapu ini untuk KJA di Pulau Tidung, Kelapa Dua, Pari, Lancang dan Pulau Panggang. Bibit ikan kerapu ini merupakan pengadaaan di Dinas KPKP DKI Jakarta untuk KJA di Pulau Tidung.

"Dari Balai Besar Perikanan Budidaya Lampung kami mendapatkan sumbangan benih sebanyak 40 ribu ekor," ucapnya.

Sementara Aiman, salah satu anggota dari KJA di Pulau Kelapa Dua sangat berterima kasih atas bantuan benih yang diberikan.

"Semoga tidak ada kendala nantinya hingga panen. Ini sangat membantu kita untuk bisa mengembangkan pembudidayaan kerapu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 10 Ribu Ikan Nila Disebar di Kali Baru Jaksel

10 Ribu Benih Ikan Nila Ditebar di Kali Baru Jakarta Selatan

Jumat, 20 April 2018 2824

Kelompok Tani Ikan di Pulau Tidung di Berikan Bibit Ikan Krapu

10 Ribu Benih Ikan Kerapu Diberikan ke Petani Pulau Tidung

Rabu, 09 Agustus 2017 3993

4.000 Benih Ikan Kerapu Dibagikan di Pulau Tidung

4.000 Benih Ikan Kerapu Dibagikan di Pulau Tidung

Rabu, 20 April 2016 7665

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1170

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1055

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1551

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 840

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 508

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks