5.327 Pohon Rawan Tumbang di Jakpus Dipangkas

Selasa, 02 Oktober 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 1416

 5.327 Pohon Rawan Tumbang di Jakpus Dipangkas

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat terus mengintensifkan kegiatan pemangkasan pohon menjelang musim penghujan.

Sejak Januari hingga September, kita sudah memangkas 5.327 pohon

"Sejak Januari hingga September, kita sudah memangkas 5.327 pohon di delapan kecamatan," ujar Sabdo Kurnianto, Kepala Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat, Selasa (2/10).

Sabdo menjelaskan, setiap harinya tidak kurang dari 12 pohon yang dipangkas karena berkondisi rawan tumbang dan sempal. Jenis pohon yang dipangkas sendiri beragam mulai dari angsana, tanjung, ranji, mahoni dan sengon.

Sementara itu, Camat Tanah Abang, Dedi Arif Darsono mengaku telah banyak mendapat pengaduan warga mengenai kondisi pohon yang rawan tumbang dan rimbun.

"Kita minta pemangkasan segera ditindaklanjuti. Karena selain menutup penerangan jalan, juga dikhawatirkan tumbang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemprov Diminta Gencarkan Pemangkasan Pohon Jelang Musim Hujan

Pemprov Diminta Gencarkan Pemangkasan Pohon Jelang Musim Hujan

Kamis, 20 September 2018 2184

30 Pohon di Kelurahan Gambir Ditoping

30 Pohon di Kelurahan Gambir Ditoping

Kamis, 23 Agustus 2018 2773

Pohon Rawan Tumbang di 12 Taman Diwilayah Jakpus Ditoping Petugas

Sudin Kehutanan Jakpus Toping Pohon di 12 Taman

Selasa, 27 Maret 2018 3009

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2308

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 596

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1582

Komisi Informasi (KI) DKI Jakarta

Partisipasi Badan Publik Ikut E-Monev Terus Meningkat

Jumat, 07 November 2025 648

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1125

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks