Korpri DKI Peringati 1 Muharram di Masjid Fatahillah

Rabu, 19 September 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 3013

 Korpri DKI Peringati 1 Muharram di Masjid Fatahillah

(Foto: Suparni)

Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) DKI Jakarta menggelar peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1440 Hijriah di Masjid Fatahillah, Balai Kota DKI.

Pesan moral kali ini adalah saat mengemban amanah pelayanan jangan dinodai dengan perilaku tidak terpuji

Acara yang menghadirkan KH. Bachtiar Nasir ini mengambil tema Momentum Hijrah Menuju Jakarta yang Humanis dan Happy City.

"Pesan moral kali ini adalah saat mengemban amanah pelayanan jangan dinodai dengan perilaku tidak terpuji seperti korupsi," ujar Jafar Abdul Malik, Pelaksana Harian (Plh) Kepala Biro Dikmental DKI Jakarta dalam sambutannya di lokasi, Rabu (19/9).

Ia berharap peringatan 1 Muharram ini memberikan motivasi spiritual dan semangat dalam melayani masyarakat.

"Termasuk meningkatkan kualitas kinerja," katanya.

Sementara itu, KH Bachtiar Nasir dalam ceramahnya mengatakan, untuk mencari kebahagiaan seperti tema acara ini sangat mudah.

"Dengan beramal soleh akan memberikan kebahagiaan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Gema Muharram 1439 H, 30 Anak Yatim di Pekojan Terima Santunan

Kelurahan Pekojan Santuni 30 Anak Yatim

Jumat, 29 September 2017 2753

Walikota Membuka Tablig Akbar dan Pawai Gema 1 Muharram 1439 H

Pemkot Jaktim Gelar Pawai Gema 1 Muharram di Pulogadung

Kamis, 21 September 2017 3297

 Pawai Obor Harus Dipertahankan

Warga Pulau Seribu Peringati 1 Muharram

Rabu, 14 Oktober 2015 3742

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1203

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1082

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1582

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 587

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks