107 Permohonan Izin Dilayani di Pulau Pari

Jumat, 24 Agustus 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2264

107 Permohonan Izin Dilayani di Pulau Pari

(Foto: Rudi Hermawan)

Unit Pelaksana Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kepulauan Seribu melakukan jemput bola ke permukiman warga di Pulau Pari, Jumat (24/8). Petugas berhasil melayani 107 permohonan dari warga.

Pelayanan keliling ini sebelumnya dilakukan pada bulan Juni lalu di Pulau Lancang dan melayani 141 permohonan perizinan maupun non perizinan

Kepala UP-PTSP Kepulauan Seribu, Budi Ismanto mengatakan, pelayanan terpadu keliling ini merupakan layanan jemput bola kepada warga untuk memberikan kemudahan pelayanan baik izin maupun non perizinan.

"Hari ini ada 107 perizinan yang dikeluarkan pada pelayanan terpadu keliling di Pulau Pari," kata Budi.

Ia menjelaskan, 107 perizinan yang dilayani yakni 13 Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), tiga pas kapal, tiga SKCK, 11 pengantar SKCK, 13 permohonan NPWP, 33 pengambilan NPWP, SK satu Kemenaker, 14 Kartu Keluarga, 13 Kartu Tanda Penduduk, dua Surat Pindah Datang, 14 Akta Kelahiran dan PM satu Box Listrik.

"Pelayanan keliling ini sebelumnya dilakukan pada bulan Juni lalu di Pulau Lancang dan melayani 141 permohonan perizinan maupun non perizinan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
PTSP Kepulauan Seribu Layani 87 Perizinan di Pulau Sebira

PTSP Kepulauan Seribu Layani 87 Perizinan di Pulau Sebira

Jumat, 10 Agustus 2018 3182

PTSP Matraman Gelar Layanan Goes to Mall

PTSP Matraman Gelar Layanan Goes to Mall

Sabtu, 11 Agustus 2018 2388

PTSP Kramat Jati Luncurkan Aplikasi E-TraFO

PTSP Kramat Jati Luncurkan Aplikasi E-TraFO

Kamis, 09 Agustus 2018 5607

BERITA POPULER
 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1295

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 986

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 965

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 916

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1452

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks