Pengelola Homestay Diberikan Pelatihan

Kamis, 02 Agustus 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2829

50 Pengelola Homestay di Kepulauan Seribu Diberikan Pembinaan

(Foto: Rudi Hermawan)

Bupati Kepulauan Seribu Husen Murad membuka pelatihan pengelolaan homestay di Kepulauan Seribu yang digelar Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta, di Pulau Ayer, Kamis (2/8).

Jika pelayanan baik, aman, nyaman dan ramah. Ini akan menjadi cerita mulut ke mulut, maka akan menjadi promosi yang bagus

Pelatihan ini untuk meningkatkan kualitas pelayanan pengelola homestay terhadap pengunjungnya.

"Jika pelayanan baik, aman, nyaman dan ramah. Ini akan menjadi cerita mulut ke mulut, maka akan menjadi promosi yang bagus," kata Husen.

Ia menambahkan, pelatihan yang dilaksanakan selama dua hari ini diikuti 50 pengelola homestay dari enam kelurahan. Kegiatan ini juga sebagai dukungan kepada Kabupaten Kepulauan Seribu sebagai Kawasan Strategis Pariwisata Nasional.

"Pelatihan dari sektor kesehatan yakni penyuluhan juga bagus, karena itu juga mendukung pariwisata di Kepulauan Seribu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pemilik Resort di Kepulauan Seribu Disosialisasikan TDUP Berwawasan Lingkungan

Pemilik Resort Disosialisasikan TDUP Berwawasan Lingkungan

Rabu, 16 Mei 2018 2081

 Pemilik Homestay di Kepulauan Seribu Ikuti Bimtek Peningkatan Pelayanan

Pemilik Homestay di Kepulauan Seribu Ikuti Bimtek Peningkatan Pelayanan

Selasa, 27 Februari 2018 2463

Pemkab Akan Perketat Pengawasan Homestay

Pengawasan Homestay di Pulau Seribu Diperketat

Senin, 30 Oktober 2017 3513

BERITA POPULER
 1.000 Orang di Jakbar Ikuti CKG di Peringatan Hari Ibu

1.000 Warga Jakbar Ikuti CKG di Peringatan Hari Ibu

Kamis, 11 Desember 2025 5599

Badan Kehormatan (BK) DPRD DKI Jakarta menggelar BK Award 2025

BK Award 2025 Wujud Akuntabilitas Kinerja Anggota DPRD DKI

Senin, 15 Desember 2025 1075

Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional (HKSN) 2025 di TMII, Jakarta Timur

HKSN 2025, Pilar Sosial Perkokoh Solidaritas dan Kepedulian Warga

Senin, 15 Desember 2025 835

Satu unit ekskavator melakukan pengerukan saluran penghubung Pulo di Jalan Raya Pasar Minggu

Pengerukan Saluran Phb Pulo Ditarget Kelar Sebulan

Minggu, 14 Desember 2025 1036

Pramono membuka Musyawarah Nasional INTI di (INTI) di Aston Kemayoran City

Buka Munas INTI, Pramono Tegaskan Komitmennya Jadi Pemimpin Semua Golongan

Sabtu, 13 Desember 2025 1220

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks