Breakwater Sisi Timur Pulau Panggang Diperbaiki

Selasa, 31 Juli 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 3574

 Breakwater Sisi Timur Pulau Panggang Diperbaiki

(Foto: Rudi Hermawan)

Belasan petugas Suku Dinas Sumber Daya Air Kepulauan Seribu memperbaiki tanggul pemecah gelombang laut (breakwater) di perairan sisi timur laut Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara.

Petugas ada 15 orang yang dikerahkan untuk memperbaiki kubus yang berserakan

Kasudin Sumber Daya Air Kepulauan Seribu Ahmad Saiful, mengatakan kerusakan breakwater di Pulau Panggang karena dihantam ombak pada saat angin timur beberapa waktu lalu. 

"Petugas ada 15 orang yang dikerahkan untuk memperbaiki kubus yang berserakan," kata Saiful, Selasa (31/7)

Menurut Saiful, kerusakan breakwater sepanjang 70 meter. Perbaikan sendiri sudah dilakukan sejak 15 Juli lalu. diperkirakan pengerjaan selesai pertengahan Agustus mendatang.

"Perbaikan sudah dilakukan sejak 15 Juli.  Diperkirakan dua minggu lagi pengerjaan selesai," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pembangunan Breakwater dan Tanggul Pengaman Pantai Dikerjakan

Pembangunan Breakwater di Sisi Utara Pantai Pulau Tidung Dimulai

Kamis, 26 Juli 2018 5065

Dihantam Gelombang Tinggi Breakwater Sisi Utara Pulau Panggang Rusak

Breakwater di Pulau Panggang Rusak Dihantam Gelombang

Jumat, 17 Februari 2017 7432

Konstruksi Breakwater Ambrol Pengawasan Pengerjaan Harus Diperketat

Pengawasan Pembangunan Breakwater di Pulau Seribu Diperketat

Sabtu, 30 Juli 2016 5769

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1199

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1078

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1578

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 578

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 846

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks