Sandi Bermain Basket Bersama Legenda NBA

Sabtu, 21 Juli 2018 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2637

Sandi Bermain Basket Bersama Legenda NBA

(Foto: Reza Hapiz)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno bermain basket bersama legenda liga bola basket Amerika Serikat, National Basketball Association (NBA), Muggsy Bogues.

Hari ini beliau datang untuk menginspirasi 

Memiliki tinggi 160 sentimeter, Muggsy Bogues tercatat sebagai pemain NBA terpendek dalam sejarah. Namun, ini menjadikanya sebagai pemain penting di klub yang dibelanya.

"Muggsy Bogues mematahkan segala mitos, dia bisa menjadi juara," kata Sandi, di Lapangan Basket Kemenpora, Jl Gerbang Pemuda, Kelurahan Gelora, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Sabtu (21/7).

Ia berharap, kehadiran Bogues dapat menginspirasi masyarakat, khususnya para pelajar untuk hidup sehat dengan berolahraga.

"Hari ini beliau datang untuk menginspirasi siswa-siswi SMP di DKI, bekerjasama dengan Dispora dan Junior NBA memotivasi para pelajar," tandas Sandi, yang mengenakan jersey Charlotte Hornets, klub yang pernah dibelah Muggsy Bogues.

BERITA TERKAIT
 Sandi Bangga dengan Prestasi Tim Basket Satria Muda

Sandi Bangga dengan Prestasi Tim Basket Satria Muda

Senin, 21 Mei 2018 2276

 Sandi Hadiri Laga Kedua Final IBL 2018

Sandi Hadiri Laga Kedua Final IBL

Sabtu, 21 April 2018 1742

Sandi Buka Pelatihan Guru Olahraga di Akademi Jr NBA

Sandi Buka Pelatihan Guru Olahraga di Akademi Jr NBA

Rabu, 24 Januari 2018 1971

BERITA POPULER
Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Rabu, 22 Oktober 2025 1819

Pramono dan Menteri Ekraf Buka Jakarta Innovation Days

Buka JID 2025, Pramono Dorong Inovasi Inkremental untuk Pembangunan Jakarta

Selasa, 21 Oktober 2025 1275

Pohon Tumbang di Gedung Balai Yos Jakarta Utara Cepat Ditangani

Dua Pohon Tumbang di Kantor Wali Kota Jakut Berhasil Dievakuasi

Jumat, 24 Oktober 2025 636

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Rabu, 22 Oktober 2025 893

Pemprov DKI-Kemensos Sinergikan Program Prioritas Nasional

Pemprov DKI-Kemensos Sinergikan Program Prioritas Nasional

Jumat, 24 Oktober 2025 477

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks