Pemkot Jakbar Gencar Sosialisasikan Kebersihan Lingkungan

Rabu, 18 Juli 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1461

Pemkot Jakbar Gencar Sosialisasikan Kebersihan Lingkungan

(Foto: doc)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, gencar mensosialisasikan kebersihan lingkungan kepada seluruh elemen masyarakat.

Peran serta warga sangat penting untuk menjaga kebersihan kali dari sampah

Wali Kota Jakarta Barat, Rustam Effendi berharap, warga turut aktif membersihkan lingkungan masing-masing dan tidak tergantung kepada petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU).

"Peran serta warga sangat penting untuk menjaga kebersihan kali dari sampah," kata Rustam, Rabu (18/7).

Selain sosialisasi, lanjut Rustam, pihaknya juga gencar melakukan pengerukan kali, saluran air kecil dan saluran  penghubung agar dapat menampung air lebih banyak sehinga bisa meminimalisir terjadinya genangan  saat hujan turun. 

Rustam menambahkan, pihaknya juga telah berkoordinasi dengan Dinas Lingkungan Hidup DKI untuk perbaikan alat berat yang rusak di Kali Mokervart. 

"Alat berat yang di Kali Mookevart memang mengalami  kerusakan. Wakadis LH berjanji, segera menindaklanjuti," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
 Sudin LH Jakbar Siaga Pasukan Oranye dan Armada Jelang Asian Games 2018

100 Petugas PPSU Disiagakan di Kawasan Kota Tua

Rabu, 18 Juli 2018 2537

 Saluran di Jalan Panca Raya Dinormalisasi

Saluran Air di Jalan Panca Raya Dinormalisasi

Rabu, 18 Juli 2018 1888

Sejumlah Saluran PHB di Matraman Dibersihkan

Sejumlah Saluran PHB di Matraman Dibersihkan

Jumat, 13 Juli 2018 1840

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1179

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1064

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1562

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 843

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 545

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks