Bappeda Gelar Rapat Finalisasi Penyusunan Renja

Kamis, 07 Juni 2018 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 2089

Bappeda DKI Gelar Finalisasi Penyusunan Renja 2019

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta, menggelar rapat finalisasi penyusunan rencana kerja (Renja) 2019 dengan satuan dan unit kerja perangkat daerah (SKPD/UKPD).

Agar hasil programnya baik dan sempurna maka kami lakukan rapat pembahasan

Kali ini, rapat menghadirkan sejumlah SKPD seperti, Sekretariat Dewan Perwakilan Daerah, Inspektorat, BPPBJ, Biro Umum, serta Biro Pemerintahan.

Kepala Bidang Pemerintahan Bappeda DKI Jakarta, Andri mengatakan, penyusunan Renja masing-masing SKPD/UKPD saat ini sudah masuk fase penyempurnaan rancangan akhir. 

"Agar hasil programnya baik dan sempurna maka kami lakukan rapat pembahasan," ujar Andri, Kamis (7/6).

Dijabarkan Andri, rapat Renja ini mengacu pada Permendagri No 86 Tahun 2017, tentang tata cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah. Nantinya, hasil rapat ini akan dilanjutkan dengan proses fasilitasi.

"Dari hasil fisilitasi itu nantinya akan dilakukan penyempurnaan rancangan akhir RKPD 2019," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Bappeda DKI Gelar Pra Penajaman Renja 2019

Bappeda dan Enam SKPD Gelar Pra Penajaman Rencana Kerja

Jumat, 27 April 2018 2113

Raperda CSR akan Diselaraskan dengan RPJMN dan RPJMD

Raperda CSR akan Diselaraskan dengan RPJMN dan RPJMD

Rabu, 23 Mei 2018 1855

DPRD Terima Hasil Evaluasi RAPBD 2017

DPRD Terima Hasil Evaluasi RAPBD 2017

Kamis, 29 Desember 2016 6648

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2531

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1167

Petugas Dishub mengangkut motor yang parkir liar di depan Pasar Cipulir

Sudinhub Jaksel Tindak Parkir Liar di Jalan Ciledug Raya

Rabu, 28 Januari 2026 591

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 652

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 992

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks