Pengerjaan Proyek MRT Capai 93,45 Persen

Jumat, 27 April 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 1979

Pengerjaan Proyek MRT Capai 93,45 Persen

(Foto: Punto Likmiardi)

Direktur Utama PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta, William Sabandar mengatakan hingga 25 April 2018 progres pengerjaan proyek MRT Fase I (Lebak Bulus-Bundaran HI) telah mencapai 93,45 persen.

Untuk pemasangan rel kereta saat ini telah mencapai  60-70 persen

"Rinciannya, yaitu penyelesaian konstruksi stasiun bawah tanah (underground) yang mencapai 96,24 persen, dan penyelesaian depo MRT Lebak Bulus sebesar 90, 45 persen," tuturnya, Jumat (27/4).

William menjelaskan, saat ini pihaknya sedang melakukan maintenance, sebab di dalam Stasiun Lebak Bulus sedang dilakukan pengerjaan entrance sisi kiri dan kanan pintu keluar.

Selain itu, pihaknya juga sedang melakukan pengerjaan interior, seperti fokus sistem track work

"Untuk pemasangan rel kereta saat ini telah mencapai  60-70 persen,” tandasnya.  

BERITA TERKAIT
 Pembangunan Depo MRT Capai 92,5 Persen

Pembangunan Depo MRT Capai 92,5 Persen

Jumat, 13 April 2018 2218

Dewan usulkan BUMD DKI tingkatkan perhatian pada lingkungan sekitar

BUMD Diminta Tingkatkan Kepedulian Lingkungan

Jumat, 13 April 2018 1888

12 JPO di Sepanjang Sudirman-Thamrin akan Direvitalisasi

12 JPO di Sepanjang Sudirman-Thamrin akan Direvitalisasi

Kamis, 26 April 2018 3353

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 789

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1298

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1166

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1680

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks