Lelang Pengadaan Kapal Jenazah Kepulauan Seribu Selatan Dimulai Mei

Rabu, 18 April 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2305

 Kapal Jenazah Kepulauan Seribu Selatan Ditargetkan Juni Mulai Pengerjaan

(Foto: Humas Kep Seribu)

Lelang pengadaan kapal jenazah untuk Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan akan dimulai pada Mei mendatang. Sehingga diharapkan pada bulan Juni pembuatan kapal sudah bisa dilakukan.

Target kami awal Mei sudah tayang. Awal Juni sudah ada pemenang lelang, kemudian kontrak dan langsung pengerjaan

Camat Kepulauan Seribu Selatan, Agus Setiawan mengatakan, saat ini proses persiapan sudah masuk dalam tahap Rencana Umum Pengadaan (RUP). "Target kami awal Mei sudah tayang. Awal Juni sudah ada pemenang lelang, kemudian kontrak dan langsung pengerjaan," kata Agus, Rabu (18/4).

Ia menambahkan, pengadaan kapal jenazah menggunakan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2018 sebesar Rp 2,9 miliar. Ditargetkan September mendatang selesai.

"Pengerjaannya empat bulan. Tapi setelah itu akan dilakukan uji coba lambung, selanjutnya mengurus perizinan dan sebagainya, 2019 baru bisa digunakan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengadaan Dua Kapal Jenazah Ditarget Selesai Sebelum Asian Games

Persiapan Pengadaan Kapal Jenazah di Kepulauan Seribu Dipercepat

Sabtu, 13 Januari 2018 2425

DPRD Setujui Pengadaan Kapal Jenazah Masuk KUA-PPAS 2018

DPRD Setujui Pengadaan Kapal Jenazah Masuk KUA-PPAS 2018

Selasa, 07 November 2017 2927

Pengadaan Dua Kapal Jenazah di Kep Seribu Tahun 2017 Batalkan

Pengadaan Kapal Jenazah di Kepulauan Seribu Ditunda

Jumat, 15 September 2017 2358

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1173

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1058

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1553

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 842

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1412

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks