Hari Ini 75 Ton Daging Sapi Impor Tiba di PD Dharma Jaya

Rabu, 04 April 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 2130

75 Ton Daging Sapi Impor Tiba di PD.Dharma Jaya

(Foto: doc)

Direktur Utama PD Dharma Jaya, Marina Ratna Dwi Kusumajati mengatakan hari ini, Rabu (4/4) sebanyak 75 ton daging sapi beku impor dari Australia tiba di PD Dharma Jaya, Jl Raya Penggilingan, Jakarta Timur. 

Daging sapi beku sebanyak 75 ton ini dikirim dari Australia menggunakan 3 kontainer 

"Daging sapi beku sebanyak 75 ton ini dikirim dari Australia menggunakan 3 kontainer melalui jalur laut," Rabu (4/4).

Marina menjelaskan, masing-masing kontainer bermuatan 25 ton daging beku.

“Daging ini stok untuk program KJP dan untuk dijual oleh Dharma Jaya,” jelasnya.

Ia menambahkan, pada Selasa (3/4) kemarin, telah tiba terlebih dahulu empat kontainer atau 100 ton daging beku. 

“Jadi, selain untuk memenuhi kebutuhan dan stok daging di Jakarta, daging ini juga untuk menjaga stabilisasi harga," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kelurahan Cililitan Terima Bantuan dari Dinsos DKI

Stok Bantuan di Kampung Siaga Bencana Cililitan Ditambah

Senin, 26 Februari 2018 2842

Panitia Vihara di Glodok Siap Gelar Ibadah Perayaan Imlek

Vihara di Kawasan Glodok Siap Gelar Ibadah Imlek

Kamis, 15 Februari 2018 3182

Pembanguan Equestrian Park Sudah 95 Persen

Pembangunan Equestrian Park Capai 92 Persen

Senin, 12 Maret 2018 1654

BERITA POPULER
Pramono dan Menteri Ekraf Buka Jakarta Innovation Days

Buka JID 2025, Pramono Dorong Inovasi Inkremental untuk Pembangunan Jakarta

Selasa, 21 Oktober 2025 775

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Wibi Andrino memberi keterangan pers setelah Rapimgab

Wibi Berharap Pansus Hasilkan Perda yang Jadi Kebanggaan Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 1103

Personel Gabungan Bersihkan Tumpukan Sampah di Rawa Terate

Personel Gabungan Grebek Sampah di Rawa Terate

Kamis, 16 Oktober 2025 1149

DKI Jakarta Juara Umum Kreativisia 2025 Palembang

DKI Jakarta Juara Umum Kreativesia 2025 di Palembang

Minggu, 19 Oktober 2025 682

Suasana kegiatan Jakarta Walking Tour Festival 2025 di Pulau Sepa dan Pulau Macan

Telusuri Sejarah, Budaya, dan Keunikan Lokal Lewat Jakarta Walking Tour Festival 2025

Senin, 20 Oktober 2025 559

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks