Kelurahan Sunter Agung Cat Ulang Kanstin 13 Jalan Utama

Kamis, 01 Maret 2018 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2529

Kanstin Jalan Utama Kelurahan Sunter Agung Dicat Ulang

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Kanstin 13 jalan utama di Kelurahan Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara, yang total memiliki panjang sekitar 2.000 meter saat ini sedang dicat ulang oleh petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) . 

Tidak hanya PPSU, tapi masyarakat juga terlibat membantu

Lurah Sunter Agung, Andi Dirham mengatakan, setiap harinya 30 petugas PPSU dikerahkan melakukan pengerjaan dari pagi hingga malam.

"Tidak hanya PPSU, tapi masyarakat juga ikut membantu. Kalau akhir pekan petugas bersama warga bergotong royong," katanya, Kamis (1/3).

Dijelaskan Andi, kanstin jalan yang dicat ulang di antaranya di Jl Danau Sunter Barat, Agung Tengah, Danau Sunter Utara, Agung Karya 1 dan 2, serta Jl Sunter Permai Raya. Seluruh jalan tersebut merupakan bagian dari titik penilaian Adipura 2018 di Jakarta Utara.

"Tidak hanya cat ulang kanstin, kita juga lakukan pembersihan saluran," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kanstin di Tiga Ruas Jalan Kebon Sirih Dicat

Petugas PPSU Kebon Sirih Cat Kanstin di Tiga Ruas Jalan

Rabu, 28 Februari 2018 2624

Pembersihan Jl Bugis Ditarget Rampung Besok

Pembersihan dan Penataan Jl Bugis Ditarget Rampung Besok

Rabu, 28 Februari 2018 1995

BERITA POPULER
Transjakarta Menuju Smart Mobility, Fondasi Jakarta 500 Tahun

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 678

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1269

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1146

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1659

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 478

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks