Atap Kantor Wali Kota Jakarta Utara Diperbaiki Tahun ini

Selasa, 13 Februari 2018 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 3868

Atap Kantor Wali Kota Jakarta Utara Diperbaiki Tahun ini

(Foto: doc)

Perbaikan atap bangunan Gedung P Kantor Wali Kota Jakarta Utara yang mengalami kerusakan dan kebocoran, akan diperbaiki tahun ini. 

Banyak yang bocor dan kalau tidak segera direnovasi bisa menyebabkan kerusakan lebih parah

Kepala Bagian Umum dan Protokol Pemkot Jakarta Utara, Dedi Sumardi mengatakan, sejak 20 tahun lalu bagian atap Gedung P memang belum pernah direnovasi. Akibatnya, lantai 14 Gedung P kerap bocor saat terjadi hujan.

"Banyak yang bocor dan kalau tidak segera direnovasi bisa menyebabkan kerusakan lebih parah," katanya, Selasa (13/2).

Dikatakan Dedi, saat ini Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan (DCKTRP) DKI Jakarta sedang melakukan penyusunan rancangan anggaran belanja untuk renovasi atap gedung ini. 

"Anggarannya sekitar Rp 2,6 miliar. Kemungkinan pekerjaan sekitar September setelah proses lelang selesai," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Roof Garden Gedung Parkir Walikota Jakbar Akan Jadi Sarana Rekreasi

Taman Atap Gedung Parkir Kantor Wali Kota Jakbar akan Ditata

Rabu, 24 Januari 2018 2626

Plafon Kantor Walkot Jakbar Yang Rusak Diperbaiki

Plafon Rusak di Kantor Walkot Jakbar Diperbaiki

Selasa, 16 Agustus 2016 4972

BERITA POPULER
Pramono Anung dan Iwan Setiawan memberikan keterangan kepada media setelah pembukaan JEF 2025

Pemprov DKI dan BI Perluas Digitalisasi Pasar di Jakarta

Sabtu, 25 Oktober 2025 3557

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2373

Pramono Ajak GAPOPIN Jalin Kerja Sama Jaga Kesehatan Mata

Pramono Ajak GAPOPIN Jalin Kerja Sama Jaga Kesehatan Mata

Rabu, 29 Oktober 2025 920

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 863

TPU Pondok Ranggon dikunjungi Peziarah

DPRD Dukung Penambahan Lahan Pemakaman

Selasa, 28 Oktober 2025 847

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks