Petugas Bersihkan Danau Sunter

Minggu, 24 Desember 2017 Reporter: Nurito Editor: Erikyanri Maulana 4198

Persiapan Lomba Renang, 15 PHL Bersihkan Danau Sunter

(Foto: Nurito)

Sebanyak 15 Pekerjaan Harian Lepas (PHL) UPK Badan Air Sudin Lingkungan Hidup (LH) Jakarta Utara dikerahkan untuk membersihkan Danau Sunter, Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Setiap hari kami bersihkan sampah di Danau Sunter. Ini juga sebagai persiapan lomba renang

Selain sebagai kegiatan rutin, aksi bersih-bersih ini juga dilakukan dalam rangka persiapan lomba renang di Danau Sunter yang akan diselenggarakan Februari mendatang.

"Setiap hari kami bersihkan sampah di Danau Sunter. Ini juga sebagai persiapan lomba renang yang akan diselenggarakan bulan Februari mendatang," ujar Lambas Sigalingging, Kasatlak UPK Badan Air Sudin LH Jakarta Utara, Minggu (24/12).

Untuk membersihkan sampah di Danau Sunter, sambung Lambas, pihaknya menyiapkan sejumlah alat berat seperti, tiga eskavator amphibi, dua perahu karet, dan pembersih gulma.


"Kedalaman danau juga kita tambah. Makanya kita kerahkan tiga eskavator untuk melakukan pengerukan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Malam Tahun Baru, Jakut Gelar Lomba Bakar Ikan di Danau Sunter

Pemkot Jakut Gelar Lomba Bakar Ikan di Malam Pergantian Tahun

Senin, 11 Desember 2017 2680

HBKB di Jakut Akan Dipindah ke Sunter

Lokasi HBKB di Jakut Dipindah ke Jl Danau Sunter Selatan

Kamis, 16 November 2017 2592

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 827

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1320

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 706

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1190

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1704

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks