150 Anak Yatim di Jaksel Diberikan Santunan

Kamis, 14 Desember 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 2738

Pemkot Jaksel Santuni 150 Anak Yatim

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 150 anak yatim di Jakarta Selatan diberikan santunan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Selatan. Pemberian santunan tersebut dilakukan dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H/2017 M, di Masjid Darul Jannah, Blok C, Lantai 3, Kantor Wali Kota Jakarta Selatan.

Dalam kegiatan ini, Pemkot melalui BAZIS Jakarta Selatan memberikan santunan

Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Arifin, mengatakan kegiatan maulid harus dimaknai untuk mendalami seluruh karakter Rasulullah baik kepribadian, kepemimpinan, keberanian, maupun akhlaknya.

"Dalam kegiatan ini, Pemkot melalui BAZIS Jakarta Selatan memberikan santunan," ujarnya, Kamis (14/12).

Ia menambahkan, selain itu, sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) para pegawai dituntut untuk berperilaku jujur dan transparan dalam melayani warga.

"Hal itu kemudian diaktualisasikan dalam sikap dan kebijakan agar warga dapat merasakannya," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
 Pemprov DKI Gelar Peringatan Maulid Nabi di Masjid Fatahillah

Pemprov DKI Gelar Peringatan Maulid Nabi di Masjid Fatahillah

Kamis, 07 Desember 2017 2375

Sandi Hadiri Maulid Nabi di Batu Ampar Condet

Sandi Hadiri Maulid Nabi di Batu Ampar Condet

Sabtu, 02 Desember 2017 2656

Anies Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Monas

Anies Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Monas

Jumat, 01 Desember 2017 2950

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1009

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 847

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1341

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 737

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks