Kerja Sama DKI-LKPP Diharapkan Bantu UKM

Rabu, 06 Desember 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Andry 2096

Kerjasama DKI - LKPP Diharapkan Bantu UKM

(Foto: Punto Likmiardi)

Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Sandiaga Uno menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-10 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) bertajuk 'Sinergi Untuk Negeri' di kantor LKPP di kawasan Epicentrum, Jakarta Selatan.

Efektivitas bisa kita dorong, transparansi dan akuntabilitas

Pada kesempatan itu, Sandi berharap kerja sama antara Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dengan LKPP bisa ditingkatkan dengan orientasi efektifitas, tata kelola yang baik dan transparansi.

"Efektivitas bisa kita dorong, transparansi dan akuntabilitas. Tapi kita juga harus berpihak pada usaha-usaha yang selama ini belum merasakan pembangunan," katanya.

Sandi juga mengharapkan, kerja sama ini dapat memberikan kesempatan kepada pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM) untuk ikut berpartisipasi dan menggerakan roda perekonomian serta menciptakan lapangan kerja.

"Yang ingin kita dorong yang betul-betul bagus di sektor-sektor tersebut. Ini PR buat kita," ungkapnya.

Di tempat yang sama, Kepala LKPP, Agus Prabowo mengatakan, Pemprov DKI Jakarta sudah memiliki wadah yang dikenal dengan e-katalog. Katalog tersebut telah memprioritaskan penyedia barang dan jasa untuk pemerintah daerah dari pengusaha lokal setempat.

"Jadi e-katalog lokal itu wadah untuk memasarkan usaha-usaha kecil. Peluangnya ada," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pelaku UKM di Tanah Abang Diberi Pengarahan Terkait OK OCE

Pelaku UKM di Tanah Abang Disosialisasikan OK OCE

Kamis, 16 November 2017 2414

Pelaku UKM Didorong Daftarkan Profil Usaha ke LKPP

Pelaku UKM Didorong Daftarkan Profil Usaha ke LKPP

Selasa, 18 Juli 2017 3295

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469101

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308172

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284401

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261037

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196651

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik