Penyerapan Anggaran Sudinparbud Jakpus Capai 81 Persen

Rabu, 29 November 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1837

Penyerapan Anggaran Sudinparbud Jakpus Capai 81 Persen

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Parbud) Jakarta Pusat hingga hari ini telah melakukan penyerapan anggaran sebesar 81 persen atau Rp 4.251.000.000 dari total Rp 5.248.000.000.

Kami juga ada prioritas wilayah, yaitu pemberdayaan masyarakat Johar Baru untuk bidang seni budaya. Anggaran itu juga termasuk belanja PHL

Menurut Kepala Sudinparbud Jakarta Pusat, Sonti Pangaribuan, penyerapan anggaran di antaranya digunakan untuk pembinaan seni budaya, penyediaan atraksi kesenian seperti menari, menyanyi dan berkesenian daerah.

"Kami juga ada prioritas wilayah, yaitu pemberdayaan masyarakat Johar Baru untuk bidang seni budaya. Anggaran itu juga termasuk PHL," ujarnya, Rabu (29/11).

Sonti mengatakan, unitnya hanya menargetkan penyerapan 85 persen hingga tutup anggaran.

BERITA TERKAIT
 Banggar Akan Efisiensikan Anggaran Kunker DPRD

Banggar akan Efisiensikan Anggaran Kunker DPRD

Selasa, 28 November 2017 1937

Anies Sandi Pastikan APBD Untuk Keberpihakan Rakyat Kecil

Anies-Sandi Tambah Anggaran untuk 17 Program Pro Rakyat

Jumat, 03 November 2017 5548

 70 Warga Kecamatan Makasar Ikuti Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan

70 Warga Kecamatan Makasar Ikuti Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan

Senin, 27 November 2017 2605

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2357

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 772

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1212

Antisipasi Cuaca Ekstrem Esok Hari, Pemprov DKI Siapkan OMC

Cegah Banjir, Pemprov DKI Siapkan OMC hingga Siagakan 200 Ekskavator

Senin, 26 Januari 2026 445

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 1155

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks