Anies-Sandi Gelar Rapimtas Pembangunan Lingkungan Hidup dan Pengendalian Banjir

Rabu, 22 November 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 1844

Sandi : Penataan Permukiman Bantaran Kali Perlu Inovasi Berbasis Lingkungan Hidup

(Foto: Punto Likmiardi)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersama Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menggelar Rapat Pimpinan Terbatas (Rapimtas) Pembangunan Lingkungan Hidup dan Pengendalian Banjir.

Bersama-sama warga kita akan menyelesaikan permasalahan yang ada

Dalam program penataan permukiman, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menuturkan, diperlukan pendekatan berbasis lingkungan yang diharapkan bisa merangkul para pemilik tanah untuk membantu program pemerintah.

"Untuk pembangunan huniannya, tentu diperlukan inovasi hingga menerapkan desain terkini. Semuanya harus berbasis lingkungan hidup," kata Sandi, di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (22/11).

Terkait kesiapan menghadapi musim hujan, menurutnya, Pemprov DKI berkomitmen untuk menuntaskan permasalahan-permasalahan klasik.

"Bersama-sama warga kita akan menyelesaikan permasalahan yang ada," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Anies Ingin Kepedulian Lingkungan Hidup Dijadikan Sebuah Gerakan

Gubernur Ingin Kepedulian Lingkungan Berbasis Gerakan

Selasa, 21 November 2017 1772

Normalisasi Tahap Awal Kali Krukut Fokus ke Pendalaman

Normalisasi Tahap Awal Kali Krukut Fokus ke Pendalaman

Rabu, 15 November 2017 2610

Gubernur Serahkan Penghargaan Bagi Pahlawan Lingkungan Hidup

Gubernur Serahkan Penghargaan Bagi Pahlawan Lingkungan Hidup

Selasa, 21 November 2017 3248

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308219

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik