Dewan Minta Dana Pembinaan Atlet Asian Games Masuk RAPBD

Rabu, 22 November 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 2349

Dewan Minta Pembinaan Atlet Asian Games Teranggarkan dalam APBD 2018

(Foto: doc)

Komisi E Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta meminta Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) memastikan anggaran pembinaan atlet Asian Games telah dialokasikan dalam Rancangan APBD 2018.

Kami meminta agar ada kepastian. Jangan sampai merugikan atlet

"Kami meminta agar ada kepastian. Jangan sampai merugikan atlet," ujar Syahrial, Ketua Komisi E DPRD DKI Jakarta, Rabu (22/11).

Syahrial menginginkan pencairan anggaran pembinaan atlet Asian Games ke depan berjalan lancar dan tidak bermasalah.

Menanggapi hal tersebut, Ketua Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) DKI Jakarta, Saefullah memastikan pihaknya akan mencairkan anggaran pembinaan bagi atlet yang turut serta dalam perhelatan Asian Games 2018.

"Jadi agar atlet-atlet pembinaannya tetap suistainable, maka ini dicairkan melalui Dinas Pemuda dan Olahraga. Saya yakin ini bisa dilakukan," tegasnya.

Saefullah menambahkan, selain dari APBD 2018, anggaran pembinaan bagi para atlet Asian Games juga telah disiapkan KONI Pusat.

BERITA TERKAIT
Waktu Tempuh Menuju Lima Venue Asian Games akan Diuji Coba

Waktu Tempuh Menuju Venue Asian Games akan Diuji Coba

Senin, 20 November 2017 2213

Dispora Optimis Renovasi 10 GOR Rampung Tepat Waktu

Dispora Optimistis Renovasi 10 GOR Rampung Tepat Waktu

Senin, 16 Oktober 2017 3259

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1153

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1045

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1540

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 834

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 486

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks