Pemkab Kepulauan Seribu Rapat Koordinasi Tanggulangi Limbah

Jumat, 03 November 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1798

 Pemkab Kepulauan Seribu Rapat Koordinasi Tanggulangi Limbah

(Foto: Rudi Hermawan)

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu menggelar rapat koordinasi penanggulangan pencemaran limbah minyak di perairan Kepulauan Seribu. Rapat tersebut melibatkan Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman RI, Sudin Lingkungan Hidup dan Kepolisian.

Jadi kami minta Kemenko Maritim supaya diatur regulasi yang jelas, apa mengerjakan apa. Supaya kedepan tidak terjadi lagi

"Kami rapat membahas penanggulangan limbah. Berdasarkan data yang ada, sembilan kejadian mulai tahun 2003 hingga 2017. Tapi sampai sekarang tidak ditemukan pelakunya," kata Ismer Harahap, Wakil Bupati Kepulauan Seribu, usai rapat koordinasi di Gedung Mitra Praja, Sunter, Jakarta Utara, Jumat (3/11).

Dikatakan Ismer pihaknya bersama Kemenko Bidang Kemaritiman RI, Kepolisian dan Suku Dinas Lingkungan Hidup bersama-sama mencarikan solusi agar kejadian tersebut tidak terulang kembali.

"Jadi kami minta Kemenko Maritim supaya diatur regulasi yang jelas, siapa mengerjakan apa. Supaya kedepan tidak terjadi lagi," ujarnya.

Lebih lanjut dirinya berharap, hasil rapat ini disampaikan kepada menteri sehingga bisa dicarikan solusi bersama-sama.

"Saya minta ini disampaikan kepada menteri dan kita diundang, bagaimana penyelesaiannya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
PAL Jaya Sosialisasikan Program L2T2 di Pemkot Jaktim

PAL Jaya Sosialisasikan Program L2T2 di Pemkot Jaktim

Jumat, 27 Oktober 2017 2085

Hari ini Pal Jaya-STBM Bekerjasama Tentang L2T2

Program Sanitasi Sehat Diterapkan di Duri Utara

Kamis, 07 September 2017 4175

Wali Kota Diminta Telusuri Pencemaran Limbah di Ciliwung

Wali Kota Diminta Telusuri Pencemaran Limbah di Ciliwung

Rabu, 18 Mei 2016 4334

BERITA POPULER
Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 949

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 1124

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 601

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 944

Seorang warga menggunakan payung berjalan di trotoar

BMKG: Hujan Dominasi Sejumlah Wilayah Jakarta Hari Ini

Senin, 12 Januari 2026 768

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks