Sandiaga Ingin Desain Taman BMW Lebih Modern

Kamis, 19 Oktober 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 4219

Wagub Ingin Stadion BMW Berkonsep

(Foto: Punto Likmiardi)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menginginkan desain Taman Bersih Manusiawi dan Berwibawa (BMW) di Sunter, Jakarta Utara, diubah menjadi lebih modern.

Desainnya kurang kekinian dengan stadion besar dan track lari

Sandiaga menganggap, desain Stadion Taman BMW yang ada saat ini sudah tidak lagi representatif bagi para penikmat sepakbola. Stadion tersebut dinilai bisa diproyeksikan dibangun lebih megah seperti stadion Old Trafford milik klub sepakbola asal Inggris, Manchester United.

"Kita ingin pengunjung bisa menonton dari jarak dekat," ujar Sandiaga di Kantor Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Kamis (19/10).

Ia juga mengaku ingin stadion ini dibangun tanpa harus membebani Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) DKI.

"Kita mau stadion ini dapat segera dibangun di 2018," tandasnya.

BERITA TERKAIT
DPRD DKI ingin proyek Taman BMW segera selesai

Komisi E DPRD DKI Tinjau Taman BMW

Rabu, 04 Oktober 2017 1841

Pembangunan Stadion di Taman BMW Bisa Dimulai 2018

Pembangunan Stadion di Taman BMW Bisa Dimulai 2018

Selasa, 03 Oktober 2017 6709

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1259

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1136

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1650

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 442

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1487

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks