Petugas SDA Jakbar Dikerahkan Atasi Genangan di Jl S Parman

Rabu, 27 September 2017 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2101

Genangan Air di Jalan Letjen S Parman Surut

(Foto: Folmer)

Belasan Pekerja Harian Lepas (PHL) dikerahkan Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Barat, untuk mengatasi genangan yang terjadi di Jalan Letjen S Parman Palmerah, Rabu (27/9). Dalam waktu sekitar 30 menit, air yang menggenangi jalan tersebut berangsur surut. 

Petugas lapangan kami berhasil mengatasi genangan yang tersumbat di saluran air

Kasatpel Sumber Daya Air (SDA) Kecamatan Palmerah, Hindradman Dewantoro mengatakan, hujan yang turun sejak pagi sempat menimbulkan genangan setinggi 20 sentimeter akibat limpahan air terhambat di saluran.   

"Petugas lapangan kami berhasil mengatasi genangan yang tersumbat di saluran air," ujarnya. 

Ia mengungkapkan, genangan di Jalan Letjen S Parman disebabkan masih banyaknya utilitas dalam saluran air. 

"Kami dalam pekan ini akan melakukan pengurasan kembali sehingga daya tampung air hujan bertambah," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Saluran Air Kecil Picu Genangan di Jl Yos Sudarso

Petugas PPSU Tangani Genangan di Jl Yos Sudarso

Rabu, 27 September 2017 2164

Genangan di Jl Pluit Karang Utara Berangsur Surut

20 Petugas PPSU Dikerahkan Atasi Genangan di Jl Pluit Karang Utara

Rabu, 27 September 2017 2019

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1139

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 998

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2818

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1494

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 814

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks