Dinas KUKMP Siagakan Satpel Kecamatan Bantu Penataan Trotoar

Jumat, 04 Agustus 2017 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2276

Dinas KUKMP Siagakan Satpel Kecamatan Bantu Penataan Trotoar

(Foto: doc)

Dinas Koperasi, Usaha Kecil, Menengah dan Perdagangan (KUKMP) DKI Jakarta akan menyiagakan petugas satuan pelaksana (satpel) dari kecamatan untuk membantu penataan pelaksanaan Bulan Tertib Trotoar. Nantinya mereka akan mendampingi petugas Satpol PP agar tepat sasaran saat penertiban.


"Kalau sudah jadi loksem tidak ditertibkan. Total ada sebanyak 285 loksem di Jakarta

Kepala Dinas KUKMP DKI Jakarta, Irwandi mengatakan, petugas satpel kecamatan akan membantu Satpol PP mengidentifikasi lapak pedagang binaan di trotoar agar tidak ditertibkan.   

"Kalau sudah jadi loksem (lokasi sementara- red) tidak ditertibkan. Total ada sebanyak 285 loksem di Jakarta," katanya, Jumat (4/8).

Dijelaskan Irwandi, keberadaan pedagang di lokbin (lokasi binaan-red) di atas trotoar atau badan jalan tidak seluruhnya harus ditertibkan. Khususnya keberadaan loksem, yang menurutnya, tidak menggangu aktivitas pejalan di trotoar.

"Kalau trotoarnya ada lima meter dipakai untuk loksem tiga meter. Jadi tidak seluruh trotoar digunakan untuk loksem," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Loksem di Jl. HR Rasuna Said Belum di Rehab

Loksem Jl Setiabudi Selatan Diusulkan Direnovasi

Kamis, 20 Juli 2017 2614

Duduki Trotoar, Lapak PKL di Rawamangun Ditertibkan

Duduki Trotoar, Lapak PKL di Rawamangun Ditertibkan

Kamis, 03 Agustus 2017 2286

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 789

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1298

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1166

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1680

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks