Pemkot Jaksel Raih Piala Adipura

Rabu, 02 Agustus 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 2207

Pemkot Jaksel raih penghargaan Adipura

(Foto: doc)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Selatan meraih penghargaan piala Adipura 2017. Penghargaan ini diberikan Presiden Joko Widodo di Gedung Manggala Wanabakti, Rabu (2/8).

Kita harus betul-betul full speed, jangan sampai kendor.

Wali Kota Jakarta Selatan, Tri Kurniadi mengatakan, penghargaan ini tak lepas dari upaya yang dilakukan seluruh aparat dan warga Jakarta Selatan dalam mengelola sampah, ruang terbuka hijau, serta pengendalian pencemaran udara. 

Dia berharap, setelah mendapatkan penghargaan ini, Jakarta Selatan menjadi kota yang bersih, hijau, sehat dan nyaman bagi seluruh masyarakat.

"Untuk mempertahankan (penghargaan) itu yang sulit. Kita harus betul-betul full speed, jangan sampai kendor. Kita kerja harus terus semangat," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Jaksel dan Jakpus Raih Piala Adipura 2017

Jaksel dan Jakpus Raih Piala Adipura 2017

Senin, 31 Juli 2017 4033

 Wali Kota Jaksel Lakukan Pemaparan Untuk Piala Adipura

Jaksel Masuk Penilaian Tahap Pertama Adipura

Kamis, 08 Juni 2017 2441

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1143

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2840

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1023

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1519

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 821

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks