Kecamatan Pademangan Miliki 63 Posyandu

Senin, 29 Mei 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Toni Riyanto 2708

Kecamatan Pademangan Miliki 63 Posyandu

(Foto: doc)

Sebanyak 63 posyandu dengan jumlah kader mencapai 481 kader saat ini terdapat di wilayah Kecamatan Pademangan, Jakarta Utara.

Posyandu menjadi ujung tombak pemantauan gizi dan kesehatan balita

Camat Pademangan, Mumu Mustahid mengatakan, posyandu ini tersebar di tiga wilayah kelurahan yakni, Kelurahan Pademangan Barat, Pademangan Timur dan Kelurahan Ancol.

"Posyandu menjadi ujung tombak pemantauan gizi dan kesehatan balita," ujar Mumu, Senin (29/5).

Dirinya, sambung Mumu, sangat mengapresiasi kader-kader posyandu yang telah bekerja secara sukarela. Mereka rutin melakukan koordinasi dan sinergi dengan pihak puskesmas untuk mencegah kasus gizi buruk.

"Kader posyandu ini rutin memberikan penyuluhan serta melaksanakan program imunisasi dan pemberian makanan tambahan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Jaring Aspirasi Warga, Puskesmas Kecamatan Koja Gelar Musyawarah Masyarakat Desa

Puskesmas Kecamatan Koja Serap Aspirasi Masyarakat

Rabu, 03 Mei 2017 2788

Kecamatan Tanjung Priok Miliki 143 Posyandu

Kecamatan Tanjung Priok Miliki 143 Posyandu

Rabu, 05 April 2017 6976

Kelurahan Ciput Distribusikan PMT

27 Posyandu di Cipete Utara Didistribusikan Makanan Tambahan

Jumat, 28 April 2017 2029

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 824

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1316

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 700

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1186

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1700

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks