Lumpur Saluran PHB Jl Swasembada Dikeruk

Senin, 06 Maret 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 3700

Sudin Sumber Daya Air Jakut, Keruk Lumpur Saluran PHB Jl Swasembada

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Lumpur di salurah penghubung (PHB) Jalan Swasembada, Kelurahan Kebon Bawang, Tanjung Priok, Jakarta Utara dikeruk. Sehingga daya tampung saluran bisa bertambah saat hujan turun.

Sudah dimulai sejak minggu lalu. Kita perkirakan pengerjaan memakan waktu 25 hari

Kepala Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Utara, Herning Wahyuningsih mengatakan, pengerukan dilakukan mulai dari samping Kantor Kelurahan Kebon Kebon Bawang hingga jembatan sepanjang 220 meter dengan lebar sekitar lima meter dan dalam satu meter .

"Saat ini musim hujan dan keberadaan lumpur di saluran sudah padat. Untuk itu saluran kami keruk lumpurnya sedalam satu sampai satu setengah meter," ujar Herning, Senin (6/3).

Untuk mempercepat pengerukan, lanjut Herning, dikerahkan satu unit eskavator dan dua unit truk pengangkut.

"Sudah dimulai sejak minggu lalu. Kita perkirakan pengerjaan memakan waktu 25 hari," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Saluran PHB Jl Percetakan Negara II Dikeruk

Saluran PHB Jl Percetakan Negara II Dikeruk

Sabtu, 28 Januari 2017 9716

Padat Lumpur, Saluran Air di Komplek DPA RI Mersel Dikeruk

Saluran Air di Kompleks DPA Meruya Selatan Dikeruk

Rabu, 23 November 2016 4254

Saluran PHB Menteng Pulo di Setiabudi Dikeruk

Saluran PHB Menteng Pulo di Setiabudi Dikeruk

Selasa, 22 November 2016 3269

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2107

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 909

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1391

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1780

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1256

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks