96 Bendera Ormas di Senen Ditertibkan

Senin, 16 Januari 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Andry 3168

96 Bendera Ormas di Senen Ditertibkan

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

96 bendera organisasi masyarakat (ormas) di Jalan Salemba Raya dan Kramat Raya, Senen, Jakarta Pusat ditertibkan.

Puluhan bendera ormas itu kita sita di kantor kecamatan

"Sebelumnya ada acara ormas. Tapi sekarang acaranya sudah selesai. Makanya kami tertibkan," kata Santoso Kepala Seksi PPNS dan Penindakan Satpol PP Jakarta Pusat, Senin (16/1).

Ia menjelaskan, selain berdiri di median jalan, bendera ormas tersebut juga ditertibkan karena mengganggu keindahan kota.

"Puluhan bendera ormas itu kita sita di kantor kecamatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
78 Bendera Ormas di Turunkan di FO Senen

78 Bendera Ormas di Senen Diturunkan

Selasa, 13 Desember 2016 3002

 328 Bendera Ormas di Jakpus Ditertibkan

328 Bendera Ormas di Jakpus Ditertibkan

Selasa, 08 November 2016 3556

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 827

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1317

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 705

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1187

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1701

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks