Jakbar Bertekad Tekan Kasus DBD

Jumat, 13 Januari 2017 Reporter: Septian Cahyo Yuwono Editor: Budhy Tristanto 4974

Wali Kota Jakbar Segera Atasi Kasus DBD

(Foto: Septian Cahyo Yuwono)

Meski belum masuk Kejadian Luar Biasa (KLB), namun kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di wilayah Jakarta Barat termasuk paling tinggi di DKI Jakarta.

Bentuk kader jangan cuma seremoni, tapi lebih aktif memberantas jentik-jentik nyamuk

Wali Kota Jakarta Barat, Anas Efendi, bertekad untuk mengendalikan sekaligus menekan penyebaran DBD di wilayahnya dengan memaksimalkan kinerja kader Juru Pemantau Jentik (Jumantik).

"Bentuk kader jangan cuma seremoni, tapi lebih aktif memberantas jentik-jentik nyamuk," ujarnya, Jumat (13/1).

Anas menambahkan, lurah dan camat juga harus sering turun ke lapangan untuk memantau langsung penyebaran kasus DBD di wilayahnya. 

"Jika tidak, masalah ini akan menjadi berlarut-larut dan tidak segera hilang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
2.177 Kasus DBD Terjadi Sepanjang 2016 Di Jakbar

2016, DBD di Jakbar Capai 2.177 Kasus

Jumat, 13 Januari 2017 3670

Sudin Kesehatan Soroti Peningkatan Kasus DBD di Jaksel

Sudin Kesehatan Jaksel Fokus Antisipasi DBD

Kamis, 05 Januari 2017 5138

Pemkot Jakpus Adakan Sosialisasi MPM

Satpol PP Diminta Dampingi Jumantik

Jumat, 13 Januari 2017 2962

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1214

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1094

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1598

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 601

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 850

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks