Lima Kendaraan Roda Empat di Kramat Jati Diderek

Selasa, 20 Desember 2016 Reporter: Nurito Editor: Andry 4475

Parkir Liar, Puluhan Kendaraan Terjaring Razia

(Foto: Nurito)

Razia terpadu yang digelar petugas gabungan di wilayah Kramat Jati, Jakarta Timur membuahkan hasil cukup signifikan. Sejumlah kendaraan yang parkir liar dan gerobak Pedagang Kaki Lima (PKL) diangkut dari ruas jalan.

Mobil yang terjaring diderek ke Kantor Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Timur di Rawamangun

Camat Kramat Jati, Eka Darmawan mengatakan, dalam razia ini petugas mengamankan tiga anak punk dan menderek lima mobil serta mengangkut lima sepeda motor yang parkir liar di Jalan Dewi Sartika.

"Mobil yang terjaring diderek ke Kantor Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Timur di Rawamangun. Sedangkan motor dibawa ke kantor kecamatan," katanya, Selasa 920/12).

Ia melanjutkan, razia terpadu ini juga berhasil menyita tujuh gerobak PKL di Jalan Mayjen Sutoyo. Gerobak PKL tersebut langsung diamankan ke kantor kecamatan untuk selanjutnya dibawa ke gudang Satpol PP di Cakung.

"Karena waktunya terbatas, jadi razia gabungan ini tidak berlangsung lama," tandasnya.

BERITA TERKAIT
100 Petugas Gabungan Gelar Apel Penertiban Terpadu

100 Petugas Gabungan Apel Razia Terpadu di Kramat Jati

Selasa, 20 Desember 2016 3435

18 Mobil di Kelapa Gading dan Sunter Agung Diderek

18 Mobil di Kelapa Gading dan Sunter Agung Diderek

Rabu, 07 Desember 2016 5032

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2107

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 910

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1392

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1780

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1258

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks