Lomba Triathlon akan Meriahkan HUT Pulau Seribu

Kamis, 13 Oktober 2016 Reporter: Folmer Editor: Nani Suherni 5712

HUT Pulau Seribu Gelar Lomba Triathlon

(Foto: Istimewa)

Lomba Triathlon akan digelar di acara Ulang Tahun (HUT) ke-15 Kabupaten Kepulauan Seribu, pada 9 November 2016. 

Berbagai event untuk mempromosikan wisata Pulau Seribu harus diciptakan terutama yang bersifat internasional harus didorong

Triathlon atau sering disebut trilomba adalah kompetisi dari tiga cabang olahraga seperti renang, sepeda balap, dan lari. Ketiganya harus diselesaikan atlet dalam satu kesatuan waktu secara berkesinambungan.

“Berbagai event untuk mempromosikan wisata Pulau Seribu harus diciptakan terutama yang bersifat internasional harus didorong,” kata Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Kamis, (13/10).

Ia mengatakan, pihaknya saat ini terus mendorong agar sektor pariwisata di Pulau Seribu terus berkembang. Pasalnya, kunjungan wisatawan mancanegara ke Pulau Seribu setiap tahun baru sekitar 300 orang. "Kita akan undang para duta besar sejumlah negara untuk mengenal Pulau Seribu" tandasnya.

Pihaknya juga terus mendorong pengembangan industri kreatif sehingga nantinya masyarakat memiliki peran seiring bertumbuhnya pariwisata di Pulau Seribu.

BERITA TERKAIT
Kantor Bank DKI di Pulau Pramuka akan Direnovasi

Penambahan ATM di Pulau Seribu Diminta Segera Direalisasikan

Senin, 10 Oktober 2016 7297

Bupati Kepulauan Seribu Imbau Warga Pantau DPT

Warga Pulau Seribu Diminta Pantau DPT

Rabu, 05 Oktober 2016 4159

Aplikasi Pemetaan Kemiskinan di Pulau Seribu Dikembangkan

Aplikasi Pemetaan Kemiskinan di Pulau Seribu Dikembangkan

Rabu, 05 Oktober 2016 3491

BERITA POPULER
Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 3282

Pramono Anung dan Iwan Setiawan memberikan keterangan kepada media setelah pembukaan JEF 2025

Pemprov DKI dan BI Perluas Digitalisasi Pasar di Jakarta

Sabtu, 25 Oktober 2025 3351

Inovasi Cikoko Biofarm Mendapat Penghargaan Pemprov DKI

Cikoko Biofarm Diganjar Penghargaan di Jakarta Innovation Days 2025

Senin, 27 Oktober 2025 761

Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Rabu, 22 Oktober 2025 2079

Pramono Anung membuka opening ceremony Jakarta Economic Forum (JEF) 2025

Buka JEF 2025, Pramono Dorong Kolaborasi Menuju Kota Global

Sabtu, 25 Oktober 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks