PKL di Kawasan Hotel Omni Batavia Ditertibkan

Kamis, 06 Oktober 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 4894

 Lima PKL Ditertibkan di Kawasan Hotel Omni Batavia, Tambora

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Lima Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di sekitar Hotel Omni Batavia, Jalan Kali Besar Barat, Kelurahan Roa Malaka, Tambora, Jakarta Barat ditertibkan petugas Satpol PP. Penertiban dilakukan dalam rangka Penegakan Perda Nomor 8 Tahun 2007, tentang Ketertiban Umum.

Hotel Omni Batavia merupakan heritage kota tua. Untuk itu harus steril dari PKL hingga keberadaan PKL di kawasan itu kami tertibkan

"Hotel Omni Batavia merupakan heritage kota tua. Untuk itu harus steril dari PKL hingga keberadaan PKL di kawasan itu kami tertibkan," ujar Ivand Adilyan Anugrah, Kasatgaspol PP Kecamatan Tambora, Kamis (6/10).

PKL yang ditertibkan berdagang kopi dan minuman ringan. Penertiban ini juga merupakan pencegahan banyaknya PKL yang berdagang di kawasan Kota Tua.

"Kita akan rutin patroli di kawasan ini. Agar PKL tidak kembali berada di sini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puluhan Lapak dan Gerobak di Kebon Kelapa ditertibkan

Puluhan Lapak di Kebon Kelapa Ditertibkan

Rabu, 05 Oktober 2016 3454

 Ditertibkan, 58 PKL Jalani Sidang

58 PKL Jalani Sidang Yustisi di PN Jakut

Selasa, 04 Oktober 2016 2811

Tujuh Gerobak PKL Ditertibkan di Grogol

PKL di Jl Muwardi Raya Ditertibkan

Kamis, 29 September 2016 7514

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469103

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308214

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261042

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik