121 Bangli di Atas Kali Pedok Ditertibkan

Rabu, 03 Agustus 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3625

121 Bangli Diatas Kali Pedok Ditertibkan

(Foto: Suparni)

Pihak Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan menertibkan 121 bangunan liar di atas Kali Pedok yang melintasi empat RW di Kelurahan Menteng Dalam.

Ada 121 bangunan berhasil kita tertibkan hingga hari ini dan terus berlanjut. Semuanya ada di RW 03, 09, 10 dan 11

"Ada 121 bangunan berhasil kita tertibkan hingga hari ini dan terus berlanjut. Semuanya ada di RW 03, 09, 10 dan 11," ujar Mahludin, Camat Tebet, Rabu (3/8).

Menurut Mahludin, bangunan di atas kali tersebut rata-rata dibangun warga sebagai tambahan. Seperti untuk dapur, toilet gantung, dan kandang unggas.

"Sosialisasi sudah kita lakukan, SP satu sampai tiga juga sudah kita kirimkan. Yang bandel kita bongkar tetapi banyak juga yang sukarela membongkar sendiri bangunannya. Kita siap membantu jika dibutuhkan tenaga kita," tandasnya.

Penertiban bangunan tersebut sebagai langkah untuk menormalisasi Kali Pedok yang saat ini sudah menyempit dan banyak sampah.

BERITA TERKAIT
60 Bangli di Jalan Kalianyar IX Dibongkar

60 Bangli di Jl Kali Anyar IX Dibongkar

Rabu, 27 Juli 2016 5752

Belasan Bangli di Karet Kuningan Ditertibkan Petugas

18 Bangunan Liar di Karet Kuningan Ditertibkan

Rabu, 27 April 2016 8137

 15 Bangli di Jl Jati Indah Dibongkar

15 Bangli di Jl Jati Indah Dibongkar

Kamis, 14 Juli 2016 7818

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 787

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1297

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1165

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1678

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 602

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks