Embung akan Dibangun di TPU Karet Bivak

Jumat, 22 Juli 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Andry 3990

Embung Air Akan Dibangun Di TPU Karet Bivak

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Upaya membebaskan genangan di areal Taman Pemakaman Umum (TPU) Karet Bivak, Tanah Abang, Jakarta Pusat terus dikebut.

Dari 16 hektare total luas TPU Karet Bivak, dua hektare di antaranya berbentuk cekungan

Tidak hanya membuat ratusan lubang biopori, di dalam TPU tersebut rencananya juga akan dibangun embung.

"Dari 16 hektare total luas TPU Karet Bivak, dua hektare di antaranya berbentuk cekungan. Itu mau kita bangun embung saja," kata Bayu Megantara, Wakil Wali Kota Jakarta Pusat di gedung DPRD DKI Jakarta, Jumat (22/7).

Dikatakan Bayu, sebelum embung dibangun, pihaknya akan merelokasi sejumlah makam ke areal TPU Karet Bivak yang masih kosong.

"Makam yang sering terendam ada di cekungan. Jadi akan kita pindah. Kalau sudah dipindah, bisa segera dibangun," tuturnya.

Ditambahkan Bayu, embung tersebut nantinya tidak hanya berfungsi sebagai tempat penampungan air. Namun juga bisa dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan.

BERITA TERKAIT
400 Lubang Biopori di Buat di TPU Karet Bivak

400 Lubang Biopori Dibuat di TPU Karet Bivak

Jumat, 22 Juli 2016 3956

Agar Tidak Tergenang, Ratusan Lubang Biopori di Buat di TPU Karet Bivak

TPU Karet Bivak akan Dilengkapi Lubang Biopori

Selasa, 12 Juli 2016 5065

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469103

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308200

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261042

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196654

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik