30 Motor di Jl Komando Raya Digembosi

Jumat, 24 Juni 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Andry 5283

Puluhan Motor di Jl Komando Raya Digembosi Satpol PP

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

30 sepeda motor dan empat mobil yang parkir liar di Jalan Komando Raya, RW 03, Karet, Setiabudi, Jakarta Selatan digembosi.

Rata-rata motor itu punya karyawan gedung dan pekerja proyek

Penindakan terhadap kendaraan tersebut dilakukan berdasarkan aduan warga yang merasa resah dengan parkir liar di lokasi karena kerap memicu kemacetan.

Lurah Karet, Joko Patmono mengatakan, sejak dilebarkan, bahu jalan tersebut kerap dijadikan lokasi parkir liar sepeda motor dan mobil. Penertiban yang digelar selama ini ternyata tidak membuat pengendara jera.

"Rata-rata motor itu punya karyawan gedung dan pekerja proyek," katanya, Jumat (24/6).

Joko menuturkan, dalam penertiban ini, petugas tidak menemukan satu pun juru parkir (jukir) liar. Diduga para jukir itu telah melarikan diri sebelum petugas datang ke lokasi.

BERITA TERKAIT
16 Angkot KWK U11 Ditertibkan di Kapuk Muara

Belasan KWK U-11 Ditilang dan Digembosi

Minggu, 12 Juni 2016 10546

 30 Motor di Karet Digembosi Satpol PP

Parkir Liar, 30 Motor di Karet Dicabut Pentil

Senin, 30 Mei 2016 2803

BERITA POPULER
Transjakarta Menuju Smart Mobility, Fondasi Jakarta 500 Tahun

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 759

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1285

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1153

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1668

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 565

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks