RPTRA Amiterdam Diminati Pelajar

Senin, 02 Mei 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3864

RPTRA Amiterdam Diminati Pelajar

(Foto: Suparni)

Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Amiterdam, Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan tak pernah sepi dari aktifitas warga. Anak-anak sekolah pun kini menjadikan RPTRA tersebut tempat melaksanakan kegiatan.

Tak pernah sepi setiap harinya, terutama anak-anak sekolah ada saja kegiatannya

"Tak pernah sepi setiap harinya, terutama anak-anak sekolah ada saja kegiatannya," ujar Kholifah, salah satu petugas RPTRA Amiterdam, Pulau Untung Jawa, Senin (2/5).

Menurutnya, anak-anak pelajar tersebut ada yang sekedar membaca buku di perpustakaan, menggambar dan belajar kelompok ketika dapat tugas dari sekolah dengan memanfaatkan sawung-sawung atau rumah pohon serta berolah raga futsal setiap sore, yang ada di RPTRA Amiterdam, bahkan sering juga untuk pesta ulang tahun.

"Kalau setiap seminggu sekali warga menggunakannya untuk pengajian PKK, senam lansia, penimbangan Balita dan gerak jalan, diluar rapat-rapat RT maupun RW yang juga meminjam aula, kalau untuk kawinan belum pernah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Lurah Libatkan Masyarakat Awasi RPTRA Amiterdam

Lurah Minta Warga Awasi RPTRA Amiterdam

Selasa, 02 Februari 2016 5659

RPTRA Diharapkan Ciptakan Harmonisasi Kehidupan Antar Warga

RPTRA Diharapkan Ciptakan Harmonisasi Kehidupan Antar Warga

Senin, 05 Oktober 2015 3317

Warga Antusias Belanja Di PKK Mart RPTRA Amiterdam

Sembako di PKK Mart RPTRA Amiterdam Laku Keras

Jumat, 29 April 2016 5927

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1250

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1127

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1641

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 413

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 645

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks