Musrenbang Kelurahan di Jakbar Hasilkan 6.407 Kegiatan

Jumat, 18 Maret 2016 Reporter: Folmer Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4163

Musrenbang Kelurahan di Jakbar Hasilkan 6.407 Kegiatan

(Foto: Istimewa)

Sebanyak 56 kelurahan se Jakarta Barat telah merampungkan input hasil verifikasi dan validasi ke dalam sistem elektronik Musyawarah Rencana Pembangunan (e-Musrenbang). Hasilnya, 6.407 usulan kegiatan disetujui dengan total anggaran sebesar Rp 2,72 triliun.

Usulan kegiatan disetujui dengan total anggaran sebesar Rp 2,72 triliun

Kepala Kantor Perencanaan dan Pembangunan Kota (Kapenko) Jakarta Barat, Wahyu Irianto mengatakan, pihaknya telah menyelesaikan pelaksanaan musrenbang tingkat kelurahan se-Jakarta Barat.

“Hasil tingkat kelurahan terdiri dari 6.407 usulan kegiatan disetujui dengan total anggaran sebesar Rp 2,72 triliun. Sedangkan, sisanya sebanyak 1.959 usulan kegiatan dengan alokasi anggaran sebesar Rp 3,4 triliun ditolak,” ujarnya, Jumat (18/3).

Wahyu menjelaskan, usulan kegiatan dari rembuk RW ditolak karena sejumlah hal dapat dilaksanakan melalui penanganan segera di kelurahan maupun SKPD/ UKPD terkait dan terdapat ketidaksesuaian antara permasalahan dengan usulan kegiatan

“Usulan kegiatan dapat dikerjakan melalui pendanaan lainnya, misalnya, dana CSR maupun swadaya,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Peninggian Jalan Dominasi Musrenbang Kecamatan Pademangan

Peningkatan Jalan Dominasi Usulan Musrenbang Pademangan

Kamis, 17 Maret 2016 4872

Pemeliharaan Jalan Usulan Paling Tinggi Di Musrenbang

Kepulauan Seribu Utara Usulkan Pengadaan Kapal Jenazah

Kamis, 17 Maret 2016 4084

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 808

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1307

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1179

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1690

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks