Gerakan 3M Digelar di Pasar Induk

Jumat, 19 Februari 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 5544

Cegah DBD, 170 Personil Gelar Kerjabakti di Pasar Induk

(Foto: Nurito)

Sebanyak 130 personel gabungan, menggelar kerja bakti menguras, mengubur dan menutup (3M) di areal Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (19/2).

Untuk mengantisipasi DBD dan penyakit lain, kita berlakukan Jumat bersih

Manajer Pasar Induk Kramatjati, Nurman Adhi mengatakan, kerja bakti dilakukan karena banyak sampah menyumbat saluran air. Dikhawatirkan jika dibiarkan akan memicu timbulnya jentik nyamuk Aedes Aegepty.

"Untuk mengantisipasi DBD dan penyakit lain, kita berlakukan Jumat bersih," ujar Nurman.

Menurutnya, pihak yang terlihat dalam aksi bersih-bersih ini terdiri dari berbagai unsur. Mulai dari pedagang, pegawai dan kuli panggul serta petugas outsourcing kebersihan PD pasar Jaya.

BERITA TERKAIT
217 Warga Jakut Dirawat Akibat DBD

DBD di Jakut Capai 217 Kasus

Minggu, 14 Februari 2016 5497

Pemkot Jaktim Tingkatkan Intensitas PSN

Pemkot Jaktim Tingkatkan Intensitas PSN

Jumat, 19 Februari 2016 3676

Lurah Pulau Untung Jawa Gelar Jumling

Jumling di Untung Jawa Timbun Sarang Nyamuk

Jumat, 12 Februari 2016 3152

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469102

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308197

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284404

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261041

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196652

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik