TPSS Bugis Dipasang Pagar Bambu

Kamis, 21 Januari 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 6980

Cegah Sampah Meluber, TPS Bugis Dipagar Bambu

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Tempat Pembuangan Sampah Sementara (TPSS) Jalan Bugis Raya, Kebon Bawang, Jakarta Utara dipagari dengan bambu. Ini sebagai antisipasi agar sampah tidak berhamburan ke jalan.

Terbukanya TPSS membuat sampah meluber hingga tak jarang mengotori Jalan Bugis Raya dan mengganggu arus lalu lintas

"Terbukanya TPSS membuat sampah meluber hingga tak jarang mengotori Jalan Bugis Raya dan mengganggu arus lalu lintas. Selain itu juga membuat pemandangan jadi tidak bagus," ujar Roni Jarpiko, Lurah Kebon Bawang, Kamis (21/1).

Keberadaan TPSS yang sudah belasan tahun memang tidak dipagar dengan harapan memudahkan petugas kebersihan saat mengangkut sampah dengan menggunakan alat berat untuk dimasukkan ke bak truk sampah.

Pagar dibuat dari bambu-bambu dengan tinggi sekitar satu meter. Selain dipagar, pihak kelurahan juga memasang spanduk yang berisi ajakan untuk membuang sampah ditempatnya.

Warga pun dilarang membuang sampah di TPSS tersebut saat pukul 07.00-16.00. Pembuangan dilakukan pada malam hari, yang selanjutnya oleh petugas, pagi keberadaan sampah di TPSS tersebut sudah bersih.

"Agar penjadwalan tersebut efektif kami juga menempatkan petugas PPSU untuk berjaga. Bila warga kedapatan membuang sampah di TPSS tidak sesuai jadwal, maka petugas akan menangkapnya," tandas Roni.

BERITA TERKAIT
Sampah Menumpuk di TPSS Jalan Rawa Malang

Warga Keluhkan TPSS Rawa Malang

Rabu, 20 Januari 2016 4411

Alat Berat Pengerukan Dialihkan ke Dinas Kebersihan

Alat Berat Pengerukan Dialihkan ke Dinas Kebersihan

Rabu, 20 Januari 2016 7963

BPLHD Bentuk Satgas Pengawas Lingkungan

BPLHD Bentuk Satgas Pengawas Lingkungan

Selasa, 19 Januari 2016 8186

Sampah Menumpuk di Bendungan Polor Warga Khawatir Banjir

Warga Keluhkan Tumpukan Sampah di Bendungan Polor

Senin, 18 Januari 2016 6800

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308222

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik