Pengamanan di Kepulauan Seribu Ditingkatkan

Rabu, 09 Desember 2015 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 4156

Pengamanan Wisata Terkait Natal Mulai Diaktifkan

(Foto: Suparni)

Sudin Perhubungan dan Transportasi Kepulauan Seribu bersama kepolisian dan Satpol PP, mulai mengaktifkan pengamanan wisata terkait Natal dan Tahun baru di dermaga-dermaga penyeberangan dari dan untuk ke Pulau Seribu.

Untuk setiap akhir pekan pengamanan wisata, rutin dilakukan. Khusus untuk hari besar biasanya hanya penambahan personel saja

Kepala Sudin Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Kepulauan Seribu, Marihot Marulitua Sirait mengatakan, untuk pengamanan wisata, rutin dilakukan dan terdapat posko tetap di setiap dermaga.

"Untuk setiap akhir pekan pengamanan wisata, rutin dilakukan. Khusus untuk hari besar biasanya hanya penambahan personel saja," ujarnya, Rabu (9/12).

Ditambahkan Marihot, khusus pengamanan Natal dan tahun baru kali ini rapat koordinasi telah dilakukan Pemkab Kepulauan Seribu. Pembahasan terkait teknis pengamanan dan pelibatan seluruh komponen.

"Posko Natal dan tahun baru sendiri akan aktif mulai H-7 sampai H+7," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkab Bentuk Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Pemkab Bentuk Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Selasa, 08 Desember 2015 3944

Pemilik Homestay Wajib Melapor Jika Ada Kegiatan Keagamaan

Pengamanan Natal Pulau Seribu Fokus di Homestay

Rabu, 09 Desember 2015 6517

Natal & Tahun Baru, Satpol PP Siagakan 5.700 Personel

Natal & Tahun Baru, Satpol PP Siagakan 5.700 Personel

Selasa, 08 Desember 2015 5687

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1211

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1091

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1594

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 597

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks