Kontraktor Diminta Jaga Kebersihan Lingkungan

Jumat, 27 November 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Lopi Kasim 2660

Kontraktor Diminta Jaga Kebersihan Lingkungan

(Foto: Istimewa)

Wali Kota Jakarta Pusat, Mangara Pardede meminta kontraktor, baik yang sedang mengerjakan pekerjaan pemerintah maupun perusahaan swasta di Jakarta Pusat agar ikut menjaga kebersihan lingkungan.

Jangan sampai karena tidak hati-hati akhirnya membahayakan orang lain

Hal tersebut lantaran banyaknya material bangunan dari pengerjaan proyek yang tercecer hingga mengangggu pengguna jalan.

Dikatakan Mangara, kontraktor yang sedang mengerjakan proyek agar berhati-hati dan peduli dengan lingkungan sekitar. "Jangan sampai karena tidak hati-hati akhirnya membahayakan orang lain," ujarnya, Jumat (27/11).

Selain itu, kata Mangara, pihaknya akan berkoordinasi langsung dengan instansi terkait untuk ikut serta menegur para kontraktor yang tidak memperhatikan lingkungan sekitar. Sebab, setiap masalah yang timbul akibat kelalaian kontraktor harus cepat diselesaikan.

"Karena warga kita jugaa yang akan terkena dampaknya," tandas Mangara.

BERITA TERKAIT
Hampir dua bulan, pembangunan RPTRA di rusun cibesel mangkrak

Pembangunan RPTRA Cibesel Masih Terkendala

Rabu, 25 November 2015 4609

Sudin Tata Air Jaksel Akan Tegur Pelaksana Normalisasi Saluran

Jaksel Ancam Black List Pelaksana Normalisasi Saluran

Rabu, 25 November 2015 3485

 Warga Keluhkan Proyek Galian kali Anyar

Galian di Kali Anyar Ganggu Aktivitas Warga

Kamis, 26 November 2015 25576

BERITA POPULER
Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2848

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1145

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1030

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1527

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 829

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks