Karang Taruna Jakpus Diberi Bantuan Paket KUBE

Rabu, 04 November 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Lopi Kasim 3834

Karang Taruna Jakpus Diberi Bantuan Paket KUBE

(Foto: doc)

Menyambut bulan bakti karang taruna, sebanyak delapan karang taruna kecamatan di Jakarta Pusat diberikan bantuan sebanyak 24 paket Kelompok Usaha Bersama (KUBE).

Ini juga untuk membangkitkan rasa kebersamaan dalam diri individu karang taruna tersebut

Selain Paket KUBE, Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat juga memberikan 300 paket sembako bagi para lansia, anak yatim piatu dan penyandang disabilitas di Kecamatan Sawah Besar.

Wali Kota Jakarta Pusat, Mangara Pardede berharap, karang taruna lebih kompak dan dapat melakukan kegiatan yang positif.

"Harus tetap menjadi karang taruna yang tertib, tidak berbuat semaunya. Kalian harus bisa menjadi contoh bagi generasi muda yang ada di lingkungan rumah kalian masing-masing," pesan Mangara, Rabu (4/11).

Kasudin Sosial Jakarta Pusat, Susan Budi Susilowati mengatakan, setiap karang taruna kecamatan mendapatkan tiga Paket KUBE yang terdiri dari peralatan usaha laundry, menjahit dan aneka kue.

"Ini juga untuk membangkitkan rasa kebersamaan dalam diri individu karang taruna tersebut, sehingga nantinya, dengan paket yang diberikan, mereka bisa lebih mandiri," ujarnya.

BERITA TERKAIT
Karang Taruna Cengkareng Gelar Lomba Gerakan Pungut Sampah

Lomba Gerakan Pungut Sampah Digelar di Cengkareng

Rabu, 04 November 2015 4263

Sudinsos Jaksel Ajak Karang Taruna Peduli Pada Masyarakat

Karang Taruna Bisa Mendeteksi Permasalahan Masyarakat

Minggu, 01 November 2015 4298

Karang Taruna Kelurahan Kalideres Ikuti Lomba Tingkat Nasional

Karang Taruna Kelurahan Kalideres Ikuti Lomba Tingkat Nasional

Kamis, 08 Oktober 2015 4125

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469105

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308236

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284407

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261045

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196658

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik