Arifin Ikutan Lomba Agustusan Bersama Jajaran

Jumat, 15 Agustus 2025 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 771

Arifin Bersama Ratusan Pegawai Ikut Lomba Meriahkan HUT Kemerdekaan RI

(Foto: Folmer)

Wali Kota Jakarta Pusat Arifin dan jajarannya, ikut memeriahkan perayaan HUT ke-80 Kemerdekaan RI dengan berbagai lomba, Jumat (15/8).  

"Semua harus bergembira dan berbahagia mengisi dan melanjutkan kemerdekaan,"

Berbagai lomba tradisional dan kekinian yang digelar di antaranya tarik tambang, memasak, menyanyi lagu kebangsaan, bola voli memakai sarung dan sebagainya.

Selain menggelar berbagai lomba, jelas Arifin, pihaknya juga akan mangadakan tasyakuran sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan atas bangsa Indonesia. .

"Kami juga memberikan santunan kepada yatim piatu dan dhuafa, karena semua harus bergembira dan berbahagia mengisi dan melanjutkan kemerdekaan ini dengan hasil karya nyata," ungkapnya.

Ia juga mengajak semua pihak di Jakarta Pusat membangkitkan rasa kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme, serta menjaga persatuan, kesatuan dan keguyuban.

"Modal dasar mengisi kemerdekaan yakni bersatu padu dengan segala kelebihan dan kekurangan melalui karya nyata untuk memberikan kebahagiaan dan kesejahteraan bagi warga," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wakil Bupati Bagikan Bendera Merah Putih Sambut HUT RI

Pembagian Bendera Merah Putih Gratis di Kepulauan Seribu Diintensifkan

Jumat, 15 Agustus 2025 1378

Sudin Gulkarmat Jaksel Raih Juara Umum di JFF 2025

Sudin Gulkarmat Jaksel Hattrick Juara Umum JFFC 2025

Jumat, 15 Agustus 2025 1128

HUT ke-80 Kemerdekaan, Ketua DPRD: Nilai Perjuangan Harus Tetap Bersemayam

HUT RI, Ketua DPRD Berharap Nilai Perjuangan Terus Mengalir

Kamis, 14 Agustus 2025 580

Lalu Lintas di 31 Ruas Jalan Dialihkan saat Malam Perayaan HUT ke-80 Kemerdekaan RI

Malam Perayaan HUT ke-80 RI, Lalin 31 Ruas Jalan Dialihkan

Jumat, 15 Agustus 2025 1851

89 Sekolah Ikuti Lomba Sekolahku Bersolek

89 Sekolah di Jakut Ikuti Lomba Sekolahku Bersolek

Kamis, 14 Agustus 2025 920

BERITA POPULER
Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 678

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 967

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 840

Seorang warga menggunakan payung berjalan di trotoar

BMKG: Hujan Dominasi Sejumlah Wilayah Jakarta Hari Ini

Senin, 12 Januari 2026 680

Pembongkaran Tiang Monorel Langkah Tepat Menata Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Langkah Tepat Menata Kawasan Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 380

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks