DKI akan Patenkan Waktu Pelaksanaan Lebaran Betawi

Sabtu, 22 Agustus 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Widodo Bogiarto 4506

DKI akan Patenkan Waktu Pelaksanaan Lebaran Betawi

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Pemprov DKI Jakarta berencana mematenkan waktu pelaksanaan Lebaran Betawi setiap tahunnya. Sebab selama delapan kali pelaksanaan, waktu perayaan selalu berbeda-beda.

Kita usulkan agar hari Sabtu dan Minggu pada minggu terakhir bulan Syawal

Wakil Gubernur DKI, Djarot Saiful Hidayat mengusulkan agar waktu pelaksanaan Lebaran Betawi digelar setiap minggu terakhir bulan Syawal. Menurutnya, penetapan waktu pelaksanaan ini sangat penting agar tidak terlalu jauh dengan Hari Raya Idul Fitri.

"Kita usulkan agar hari Sabtu dan Minggu pada minggu terakhir bulan Syawal. Jadi persiapannya bisa disiapkan jauh hari sebelumnya," kata Djarot saat membuka Lebaran Betawi 2015 di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu (22/8).

Dikatakan Djarot, apabila telah disepakati waktu pelaksanaan Lebaran Betawi setiap tahunnya, maka masyarakat Betawi yang berada di luar ibu kota dapat ikut berpartisipasi serta memeriahkan kegiatan ini.

"Lebaran Betawi ini bisa jadi agenda wisata setiap tahunnya dan sebagai pelestarian budaya kita juga," ujar Djarot.

BERITA TERKAIT
Lebaran Betawi Jadi Momentum Jaga Kerukunan Warga

Lebaran Betawi Jadi Momentum Jaga Kerukunan Warga

Sabtu, 22 Agustus 2015 6098

Rumah Betawi Jakarta Pusat Ramaikan Lebaran Betawi

Rumah Betawi Jakpus Ramaikan Lebaran Betawi

Jumat, 21 Agustus 2015 9942

Kepulauan Seribu Pastikan Ikut Serta Lebaran Betawi

Abang None Kepulauan Seribu akan Ramaikan Lebaran Betawi

Kamis, 20 Agustus 2015 4463

BERITA POPULER
BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 670

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 694

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 623

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1236

Pramono menghadiri upacara pengukuhan Kepala Kantor Perwakilan BI DKI Jakarta

Hadiri Pengukuhan Kepala BI Jakarta, Pramono Dorong Penguatan Sinergi

Senin, 19 Januari 2026 567

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks