Cegah PMK,181 Sapi di Jaktim Divaksin

Jumat, 07 Februari 2025 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 531

 Cegah PMK,181 Sapi di Jaktim Divaksin

(Foto: Nurito)

Guna mencegah penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK), Suku Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Timur melakukan vaksinasi terhadap hewan ternak, terutama sapi.

Setiap empat bulan kita rutin vaksinasi ke sapi untuk pencegahan PMK,"

Kasudin KPKP Jakarta Timur, Taufik Yulianto mengatakan, sejak awal Januari hingga Jumat (7/2) ini sudah ada 181 sapi peliharaan warga yang mendapatkan vaksin secara gratis.

"Saat ini sudah ada 181 sapi yang divaksin untuk pencegahan PMK. Ini meliputi sapi perah dan sapi potong, karena saat ini fokusnya ke sapi dahulu," katanya, Jumat (7/2)..

Menurut Taufik, selama 2024 kemarin pihaknya telah memvaksin 3.070 ekor sapi.

Kepala Seksi Peternakan dan Kesehatan Hewan Sudin KPKP Jakarta Timur, Theresia Ellita menambahkan, pada akhir Januari ini rencananya ada 520 ekor sapi yang akan divaksin untuk pencegahan PMK. Layanan vaksin ini rutin dilaukan setiap empat bulan sekali.

"Setiap empat bulan kita rutin vaksinasi ke sapi untuk pencegahan PMK," kata Ellita.

Dia mengimbau pada para peternak sapi jika ingin belanja sapi dari daerah manapun maka harus dilengkapi dengan surat keterangan kesehatan dokter atau sertifikat Kesehatan dari pihak KPKP setempat. Kemudian ada surat perlintasan ternak dari Kementan RI.

"Ini untuk mencegah peredaran PMK di wilayah DKI Jakarta,"tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin KPKP Jaktim Berikan Penyuluhan Kelompok Tani Ternak Mandiri

Sudin KPKP Jaktim Berikan Penyuluhan Kelompok Tani Ternak Mandiri

Kamis, 06 Februari 2025 1096

42 HPR Divaksin Rabies di Kelapa Dua Wetan

42 HPR di Kelapa Dua Wetan Divaksin Rabies

Senin, 03 Februari 2025 802

268 HPR Divaksin di Cakung Barat

268 HPR Divaksin di Cakung Barat

Kamis, 23 Januari 2025 841

Embung Koco Kini Sudah Ditebar 5.000 Ekor Benih Ikan

KPKP Jaktim Telah Tebar 5.000 Benih Ikan di Embung Koco

Rabu, 22 Januari 2025 1028

Pemkot Jaktim Tanam Serentak di 147 Lokasi

Pemkot Jaktim Lakukan Tanam Serentak di 147 Lokasi

Selasa, 21 Januari 2025 1152

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2482

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1106

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 587

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 919

Antisipasi Cuaca Ekstrem Esok Hari, Pemprov DKI Siapkan OMC

Cegah Banjir, Pemprov DKI Siapkan OMC hingga Siagakan 200 Ekskavator

Senin, 26 Januari 2026 743

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks