40 Anggota Paskibra Jakut Siap Jalankan Tugas

Jumat, 14 Agustus 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 4841

 40 Anggota Paskibraka Jakut Dilantik

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 40 anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kota Administrasi Jakarta Utara, 2015, Jumat (14/8), dilantik di Ruang Bahari, Kantor Walikota Jakarta Utara.

Semoga seluruh anggota Paskibra dapat menjalankan tugasnya dengan baik dan lancar dalam peringatan Upacara HUT RI besok

Sekretaris Kota (Sekko) Administrasi Jakarta Utara, Junaedi mengatakan, Paskibra merupakan salah satu komponen penting pada upacara peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, sehingga pemilihan anggotanya cukup ketat.  

Apalagi, sambung Junaedi, Paskibra Jakarta Utara memiliki prestasi membanggakan di tingkat provinsi dan nasional. "Pada tahun 1993, 1996, 2004, 2005, 2007 dan 2010,,kami berhasil menempatkan Paskibra di tingkat provinsi dan nasional. Tahun ini, Jakarta Utara menempatkan empat calon anggota Paskibra di tingkat provinsi," jelas Junaedi.   

Junaedi berharap, melalui Paskibra dapat terbangun karakter pemuda yang cinta bangsa, disiplin serta sikap kuat bela negara.

“Semoga seluruh anggota Paskibra dapat menjalankan tugasnya dengan baik dan lancar dalam peringatan Upacara HUT RI besok," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pelajar di Jakpus Terpilih Sebagai Paskibraka Nasional

Pelajar Jakpus Terpilih Sebagai Paskibraka Nasional

Kamis, 06 Agustus 2015 11535

Jaktim Terapkan Program Paskibraka dan Kewirausahaan

Jaktim Galakkan Paskibraka dan Kewirausahaan

Kamis, 30 April 2015 3589

Djarot Lantik 40 Pengurus Purna Paskibra DKI

Djarot Lantik 40 Pengurus Purna Paskibra DKI

Jumat, 20 Maret 2015 3818

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1201

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1080

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1581

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 580

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 847

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks