150 Penyandang Disabilitas Dapat Bantuan

Kamis, 13 Agustus 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 4490

150 Penyandang Disabilitas Dapat Bantuan

(Foto: Inggil Laksono)

Menjelang HUT ke-70 RI, Pemkot Administrasi Jakarta Utara, memberikan bantuan bagi 150 penyandang disabilitas. Adapun bantuan diberikan sebagai wujud kepedulian terhadap sesama.

Bantuan kami berikan dalam rangka menyambut HUT RI serta wujud kepedulian terhadap sesama

Kepala Suku Dinas (Kasudin) Sosial Jakarta Utara, Ucu Rahayu mengatakan, bantuan yang diberikan bersama TP PKK Jakarta Utara berupa beras dan uang.“Bantuan kepada 150 penyandang disabilitas kami berikan selain dalam rangka menyambut HUT RI juga wujud kepedulian terhadap sesama,” ujar Ucu, Kamis (13/8).

Selain memberikan bantuan kepada penyandang disabilitas, pihaknya juga memberikan bantuan kepada 200 warga lanjut usia (lansia), serta 100 anak telantar di panti-panti sosial.

Diakui Ucu, bantuan tersebut memang hanya sedikit. Namun, diharapkan bisa dimanfaatkan sebaik mungkin untuk memenuhi kebutuhan mereka. “ Saat ini kebutuhan pangan cukup mahal. Untuk itu bantuan kiranya dapat dimanfaatkan dengan baik,” tandas Ucu.

BERITA TERKAIT
105 Anak Korban Kebakaran Dapat Bantuan Peralatan Sekolah

Anak Korban Kebakaran Dapat Bantuan

Minggu, 09 Agustus 2015 4952

400 Keluarga Terima Bantuan Usaha Ekonomi

400 Keluarga Terima Bantuan Usaha Ekonomi

Jumat, 30 Januari 2015 4338

 Bazis Jaktim Rehab Dua Rumah Warga Miskin

Bazis Bedah Dua Rumah Warga Miskin di Jaktim

Senin, 10 Agustus 2015 5565

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1232

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1109

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1619

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1461

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 859

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks