Tekan Kebakaran, Ahok Minta Rumah Dilengkapi IMB

Selasa, 14 Juli 2015 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Agustian Anas 3306

Tekan Korsleting Listrik, Ahok Minta Rumah Dilengkapi IMB

(Foto: Yopie Oscar)

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama meminta warga Ibu Kota mengurus izin mendirikan bangunan (IMB) jika ingin membangun rumah. Tujuannya agar dapat dilakukan pengawasan terkait dengan penggunaan listrik sehingga bisa menekan kasus kebakaran.

Itu yang saya bilang kalau bangun rumah lebih baik ada IMB supaya kita bisa hitung syarat kabel kamu standar nasional

Basuki mengatakan kasus kebakaran di ibu kota seringkali disebabkan oleh korsleting listrik. Karena sebagian besar rumah di Jakarta tidak dilengkapi dengan IMB sehingga tidak terpantau penggunaan listriknya.

"Itu yang saya bilang kalau bangun rumah lebih baik ada IMB supaya kita bisa hitung syarat kabel kamu standar nasional," kata Basuki, di Balaikota, Selasa (14/7). "Itu yang kita mesti hitung, kalau rumah-rumah tidak standar pasti kebakaran," tegasnya.

Seperti diberitakan, sebanyak 15 rumah ludes terbakar di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (13/7) kemarin. Dugaan sementara kebakaran karena korsleting listrik. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

BERITA TERKAIT
15 Rumah di Kemayoran Gempol Ludes Dilalap Api

15 Rumah di Kemayoran Gempol Ludes Dilalap Api

Senin, 13 Juli 2015 5723

Kebakaran Perusahaan di Pegangsaan Dua, Kerugian Lebih dari Rp 2Milyar

70 Motor dan 4 Truk Terbakar di Pegangsaan Dua

Selasa, 14 Juli 2015 5905

Lima Hunian Kontrakan Ludes Terbakar di Kedoya Selatan

5 Kontrakan di Kedoya Selatan Terbakar

Senin, 13 Juli 2015 26420

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 833

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1323

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 711

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1197

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1708

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks