Perbaikan Jalan Kemuning di Johar Baru Diapresiasi Warga

Senin, 29 Mei 2023 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Andry 2165

Perbaikan Jalan Kemuning RW 06 Diapresiasi Warga

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Pekerjaan perbaikan kerusakan di Jalan Kemuning, RW 06, Kampung Rawa, Johar Baru, Jakarta Pusat diapresiasi warga.

Dengan kondisi jalan yang sudah bagus, aktivitas warga menjadi lancar

Ketua RT 12/05, Kampung Rawa, Ibnu Hasan mengapresiasi kinerja Satgas Bina Marga dalam perbaiki jalan di lingkungannya yang semula berlubang dan bergelombang.

“Dengan kondisi jalan yang sudah bagus, aktivitas warga menjadi lancar tanpa ada hambatan,” ujarnya, Senin (29/5).

Ia berharap, perbaikan jalan sepanjang 130 meter dengan lebar 1,5 meter ini tidak kembali rusak.

"Semoga setelah diperbaiki, kondisi jalan bisa lebih kuat dan tahan lama," katanya.

Pelaksana tugas (Plt) Kasatpel Bina Marga Kecamatan Johar Baru, Reza Febriyanto mengaku senang perbaikan jalan yang telah selesai dikerjakan personelnya mendapat apresiasi warga.

“Semoga jalan yang diperbaiki bisa memberi manfaat bagi warga sekitar,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
Tiga Titik Jalan Rusak di Kawasan Petak Sembilan Dìperbaiki

Jalan Petak Sembilan Kelurahan Glodok Diperbaiki

Jumat, 26 Mei 2023 1430

Perbaikan 4 Titik Jalan Berlubang Di Jalan Warakas VI Rampung

Perbaikan Jalan Warakas VI Rampung

Jumat, 28 April 2023 1485

Jalan Rusak di Kebon Sirih Diperbaiki

Jalan Rusak di Kebon Sirih Diperbaiki

Jumat, 28 April 2023 1275

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1138

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 995

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2816

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1492

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 812

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks